Rektor Lantik 81 Pejabat Fungsional Lingkup Unhas
hj
hj
hj
hj
hj
kapolres'
kapolres'
kapolres'
kapolres'
kapolres'
kapolres'

Rektor Lantik 81 Pejabat Fungsional Lingkup Unhas

Rabu, 16 Juni 2021,


MAKASSAR.WARTASULSEL.ID-Universitas Hasanuddin kembali menggelar “Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pejabat Fungsional Dalam Lingkungan Universitas Hasanuddin”. Kegiatan berlangsung secara luring terbatas dengan menerapkan protokol Covid-19, di Gelanggang Olah Raga JK Arenatorium Unhas, Kampus Tamalanrea, Makassar. pukul 10.00 WITA, Rabu (16/06).  

Acara pelantikan dipimpin langsung oleh Rektor Unhas, Prof. Dr. Dwia Aries Tina Pulubuhu, MA. Turut hadir Sekretaris Unhas (Prof. Dr. Ir. Nasaruddin Salam, MT), Direktur Komunikasi, dan beberapa Kepala Biro. 

Dalam sambutannya, Prof. Dwia mengucapkan selamat atas dilantiknya 81 pegawai pada jabatan fungsional lingkup Unhas. Melalui jabatan yang diberikan, akan menjadi suatu momen untuk lebih berkomitmen, dan berintegritas, serta bertanggung jawab dalam menjalankan tugas.

"Ini adalah proses yang dilaksanakan sesuai dengan peraturan yang ada. Dalam mengemban tugas, kita tidak hanya pada batasan secara esensial bertanggung jawab kepada Sang Pencipta, namun kepercayaan dengan kesungguhan untuk bekerja memberikan pelayanan publik," jelas Prof. Dwia .

Lebih lanjut, Rektor Unhas menyampaikan bahwa komitmen hadir dalam karakter melalui pelayanan. Saat ini, kampus dituntut lebih cepat memberikan layanan melalui program pendidikan, sebagai wujud penyediaan layanan  kepada mahasiswa. Melalui program Kampus Merdeka-Merdeka Belajar, para mahasiswa diberikan fasilitas kesempatan berkuliah di luar fakultasnya.

"Ini tidak hanya proses akademik, tapi juga ada peran administrasi dan pihak-pihak dari laboratoroium, pustaka, bahkan pihak medis yang menjadi fasilitas seimbang sebagai penunjang perkuliahan mahasiswa," lanjut Prof. Dwia 

Sebagai penutup, Prof. Dwia berharap para pejabat dari berbagai pihak yang telah dilantik, dapat membuka diri dan menuangkan ide pikiran serta gagasan untuk pengembangan mutu pendidikan Unhas.

Ini daftar  Pegawai yang dilantik pada Jabatan Fungsional

1 Muhammad Dahlan, S.Sos. Arsiparis (Ahli Muda)
2 Riskiyanti Rahmad, A.Md.Keb. (Bidan Terampil)
3 Nur Fitriana, A.Md., Keb. (Bidan Pelaksana)
4 Nurlaela, A.Md.Keb. (Bidan Pelaksana Lanjutan)
5 Qurratul Ayuni, S.ST. (Bidan Pelaksana Lanjutan)
6 dr Widyarizkhi Ayudhita Pratiwi (Dokter Muda)
7 dr. Irawati K (Dokter Muda)
8 dr. Andi Nirmalasari (Dokter Muda)
9 dr. Anshory Sahlan, Sp., KFR. (Dokter Muda)
10 dr. Firdaus (Dokter Muda)
11 dr. Sriwijaya, S.POG (Dokter Muda)
12 dr. Fatmasari, S.Ked., Sp.Onk.Rad. (Dokter Pertama)
13 Nindrahayu, S.Ft. PHYSIO (Fisioterapis pertama)
14 Zulfiani, S.Gz. (Nutrisionis Ahli Pertama)
15 Eka Nurrahmah, S.Gz., M.Kes  (Nutrisionis Ahli Pertama)
16 Widyawati, S.Gz., M.Kes (Nutrisionis Ahli Pertama)
17 Halida Handayani H., S.Kep., M.Kep. (Perawat Muda)
18 Yunita Nurmalasari, S.Kep.Ns. (Perawat Muda)
19 Dedy Rapsanjany, A.Md., Kep. (Perawal Terampil)
20 Hasanuddin, A.Md., Kep. (Perawat Terampil)
21 Muh. Subair, A.Md., Kep. (Perawat Pelaksana)
22 Supriadi Nurdin, A.Md., Kep. (Perawat Pelaksana)
23 Satrianda Sukri, S.Kep., Ns (Perawat Pelaksana)
24 Farhana Sajda Bakri, A.Md., Kep. (Perawat Pelaksana)
25 Indah Reski Amallia Suci Pratiwi, S.Kep.Ns. (Perawat Pertama)
26 Rezki Wahyuni, S.Kep.NS., M.Kep. (Perawat Pertama)
27 Suriyanti Syarifuddin, S.Kep.Ns., M.Kep. (Perawat Pertama) 
28 Jenny Latief, S.Kep., Ns (Perawat Pertama)
29 Muhammad Yusuf, S.Kep., Ns (Perawat Pertama)
30 Nurlaeli Qadrianti, S.Kep.Ns. (Perawat Pertama)
31 Yanty Tindika, S.Kep., Ns (Perawat Pertama)
32 Sitti Paisah, S.Kep., Ns (Perawat Pertama)
33 Ikar Swito, S.Kep., Ns (Perawat Pertama)
34 Dewiyanti Toding, S.Kep., Ns (Perawat Pertama)
35 Ariyati Amin, S.Kep., NS (Perawat Pertama)
36 Surya Prihatini, S.Kep.,Ns., M.Kep. (Perawat Pertama)
37 Andi Ririn Latif, S.Kep.NS. (Perawat Pertama)
38 Dederianty, S.Kep., NS (Perawat Pertama)
39 Isnah Ariyanti, S.Kep., NS (Perawat Pertama)
40 Wahyuni Arni, S.Kep.Ns. (Perawat Pertama)
41 Irmayani, S.Kep., Ns (Perawat Pertama)
42 Nia Kurnia Djalil, S.Kep., Ns. (Perawal Ahli Pertama)
43 Musdalipah, S.ST (Pranata Laboratorium Kesehatan Muda)
44 Yuliana Ridwan, A.Md.AK (Pranata Laboratorium Kesehatan Pelaksana)
45 Bambang Yari Muryadi, ST. (Pranata Laboratorium Pendidikan Madya)
46 Amsal Salim, ST. (Pranata Laboratorium Pendidikan Madya)
47 Moh. Iqbal, STP (Pranata Laboratorium Pendidikan Muda)
48 Huyyirnah, SP., MP (Pranata Laboratorium Pendidikan Muda)
49 Juli, S.Si (Pranata Laboratorium Pendidikan Muda)
50 Kartini, SP. (Pranata Laboratorium Pendidikan Muda)
51 Hafrison Salamba, ST (Pranata Laboratorium Pendidikan Muda)
52 Fibiyanthy, S.Si (Pranata Laboratorium Pendidikan Muda) 
53 Sul'hidaya, S.T (Pranata Laboratorium Pendidikan Pelaksana)
54 Kamaruddin (Pranata Laboratorium Pendidikan Pelaksana)
55 Rahmawati (Pranata Laboratorium Pendidikan Pelaksana)
56 Sujono, A.Md (Pranata Laboratorium Pendidikan Pelaksana Lanjutan) 
57 La Tommeng, S.Sos., M.I.Kom (Pustakawan Madya)
58 Nuraidah, S.Sos. (Pustakawan Madya)
59 Sitti Sauniyah Peter, S.Sos. (Pustakawan Madya)
60 Sangiasseri Abubakar, S.Hum. (Pustakawan Madya)
61 Fauziah, S.Sos (Pustakawan Madya)
62 Ipa Salwah, S.Hum (Pustakawan Muda)
63 Hasmaliati, S.Sos. (Pustakawan Muda)
64 Misnawati, S.Hum. (Pustakawan Muda)
65 Manisi, S.Sos. (Pustakawan Muda)
66 Sitti Darmawati, S.Sos (Pustakawan Muda)
67 Surya, S.I.P. (Pustakawan Muda)
68 Zohrah Djohan, S.I.P (Pustakawan Muda)
69 Trimurtiati, S.Sos (Pustakawan Muda)
70 Nur Hasnah, SH. (Pustakawan Muda)
71 Andi Isran Ismail, S.E. (Pustakawan Muda)
72 Wahyuni Aras, A.Md. (Pustakawan Pelaksana)
73 Yunis Suryati Yunus (Pustakawan Penyelia)
74 Rosmini (Pustakawan Penyelia)
75 Nasyir Nompo, S.Sos. (Pustakawan Pertama)
76 Hasnawati, S.Sos., M.Si. (Pustakawan Pertama)
77 Ahmad Zailani Zainuddin. AT., A.Md.Rad. (Radiografer Pelaksana)
78 Dian Tangkelangi, A.Md.Rad. (Radiografer Pelaksana Lanjutan) 
79 Hasniar, A.Md. Rad. (Radiografer Pelaksana Lanjutan)
80 Hidayati, A.Md.Rad. (Radiografer Pelaksana Lanjutan)
81 Herdiansyah, S.Tr.Kes.(Rad) (Radiografer Penyelia)

*QMH.MIR*

loading...

TerPopuler